Wednesday, April 13, 2016

Mengenal Jenis Header dan Paragrap HTML


Oke teman-teman, kali ini saya ingin melanjutkan tutorial yang sebelumnya, Belajar html bagian 1, seperti yang anda baca diatas, kali ini saya akan membahas jenis jenis header dan paragrap yang bisa digunakan pada HTML.

Pada html secara umum diketahui header "<heder> dalam dokumen dibagi menjadi 6 , adapaun klasifikasi dari header ini sangat mudah kita bedakan yaitu dengan melihat efek stelah anda aplikasikan, berikut adalah jenisnya.

<h1>
<h2>
<h3>
<h4>
<h5>
<h6>

Adapun paragrap dalam html biasanya disimbolan dengan kode <p> untuk mengawali paragrap dan kode </p> untuk mengakiri. adapaun jenis atribusi atau tanda yang digunakan dalam pragrap ada 3 yaitu 

<p>    untuk memulai pragrap
<br>   untuk enter atau kebawah
<pre> untuk menulis apa adanya.

Dalam Aplikasinya begini  :

<!DOCTYPE HTML>
<html>
<header>
<title>judul websiteku</title>
</header>
<body>

<h1>aku bisa buat website</h1>
<h2>aku bisa buat website</h2>
<h3>aku bisa buat website</h3>
<h4>aku bisa buat website</h4>
<h5>aku bisa buat website</h5>
<h6>aku bisa buat website</h6>
<p>Ini adalah isi websiteku, aku bisa<p>
<p>Iini adalah isi websiteku,<br>aku bisa<p>
<pre>
Ini adalah isi websiteku,

aku bisa

Ini adalah isi websiteku,

aku bisa

</pre>

</body>
</html>

Seperti biasa, anda buka notepad kemudian paste kode tersebut, dan save dengan nama websiteku2.html, type file : All Files.

Maka hasilnya seperti ini !


Jika Belum Jelas silahkan lihat videonya :


Selamat anda sudah berhasil melewati tahap kedua dari belajar website, silahkan lanjut ketahap selanjutnya : Mulai Memberi Modifikasi Efek HTML

No comments:

Post a Comment